-->

Cara Paling Mudah Membagi Partisi Baru di Hardisk Windows 7

Cara Paling Mudah Membagi Partisi baru Hardisk Windows 7 - mungkin anda pernah mengalami sebuah masalah dimana anda ingin membagi partisi baru di dalam hardisk anda. atau kadang kita lupa untuk membagi partisi saat melakukan install ulang satu hardisk dijadikan satau partisi saja sehingga untuk menyimpan data hanya tersisa pada partisi C saja.

Untuk mengamankan data yang ada anda di haruskan membagi partisi menjadi beberapa partisi yang nantinya jika ada masalah dengan komputer anda anda masih bisa punya kesemptaan untuk menyelamatkan semua data anda karena partisi selain c tidak perlu di format ketika melakukan penginstalan.  Nah bagi anda yang ingin mengetahui bagaiamana cara melakukan pembagian partisi dengan mudah dan cepat tanpa melakukan install ulang windows 7.

Cara Melakukan Pembagian partisi tanpa melakukan Install ulang windows 7

  1. Klik kanan pada "Computer" lalu Klik "Manage" Klik Gambar Untuk Memperbesar
    Cara Paling Mudah Membagi Partisi baru Hardisk
  2. Maka akan muncul jendela baru seperti dibawah ini, kita Klik "Storage" lalu Pilih "disk management"
    Cara Paling Mudah Membagi Partisi baru Hardisk windows 7
  3. Kemudian Klik kanan pada Harddisk yang akan dipartisi. lalu pilih "shrink volume" Maka akan muncul "querying sharink space" tunggu sebentar
  4. Setelah muncul jendela shrink. Disini kita diminta menentukan volume/ kapasitas partisi yang akan kita buat. Bila sudah di tentukan, klik "shrink"
    Cara  Membagi Partisi baru Hardisk windows xp
  5. Setelah kita proses diatas berjalan dengan baik, kemudian muncul partisi baru yang masih belum terformat. Biasanya partisi baru tersebut akan ditandai dengan warna hijau. Sampai disni partisi yang kita buat masih belum bisa digunakan.
     Partisi baru Hardisk
  6. Untuk memformatnya agar partisi baru dapat kita gunakan. Klik kanan pada partisi baru "yang berwarna hijau di atas" kemudian kita pilih "new simple volume" klik next
    bagaimana cara Membagi Partisi baru Hardisk
  7. Maka akan muncul "Specific volume size" klik next muncul "assign drive latter or path" kita klik next lagi
  8. Kemudian Muncul menu "Format Patition". Pada file sistem kita pilih "NTFS" pada volume label isikan nama label drive partisi kita, lalu klik "next"
  9. Pada jendela "completing the new simple volume wizard" lihat informasinya dulu sebelum kita klik finish kalau dirasa cocok lanjutkan dengan meng-klik "Finish"

You Might Also Like: